BATAN PPEN Headline Animator

Senin, 28 April 2008

SISTEM PENGOLAHAN LIMBAH RADIOAKTIF

1. Sistem Pengolahan Limbah Gas Radioaktif

Garis Besar

Sistem Pengolahan limbah gas terdiri dari peralatan kompresor gas limbah, tangki surge gas dan karbon aktif dengan sistem hold up gas mulia (holdup rare gas), yang mempunyai fungsi sebagai berikut:

- Mengolah Limbah gas nitrogen seperti gas ventilasi dari tiap-tiap tangki yang menggunakan gas nitrogen sebagai gas tutup (cover gas )

- Mengolah limbah gas hidrogen dari tangki pengatur volume. Diagram alir sistem pengolahan limbah gas ditunjukkan pada Gambar 10.2.1.

kata kunci : batan, ppen, nuclear, nuklir, blog, prolog

grup : batanppen, jakarta, matematika, visual basic

Tidak ada komentar:

 

blogger templates | My Company